Hari minggu yll aku ikut copy darat sama rekan2 sebuah community di Gereja Theresia yang aku sedang jajakin, kali2 bisa aktif di sana. Komunitas ini di-moderatori sama seorang ex pastor.
Kemaren minggu, untuk pertama kalinya aku ketemu lagi dengan si Romo setelah dia lepas jubah. Ngedengerin sharing dia tentang pengalamannya setelah melepas jubah, miris juga dengernya. Dia cerita gimana dia harus berusaha mendapatkan pekerjaan untuk membiayai hidupnya. Keadaan kayaknya berbalik banget. Dia tadinya Romo, SJ pula. Walaupun Romo2 itu memegang kaul kemiskinan, namun pada prakteknya dia 'nggak mungkin miskin'. Segala kebutuhan hidup terpenuhi, tiap bulan selalu dikasih uang saku sama tarekatnya (yang sudah pasti amat sangat cukup), punya kedudukan yang dihormati oleh umat, sering dikasih hadiah sama umat, well, yang pasti taraf hidupnya lebih bagus dari pekerja2 muda di jakarta ini lah :) Setelah dia lepas jubah, kedudukan itu lepas. Yupe, it's all about consequences. Nggak ...
Me - myself - and my little stories